Pulau Peucang merupakan gerbang utama untuk masuk ke area Taman Nasional Ujung Kulon setelah para wisatawan menyeberang dari Desa Sumur yang berada di Banten. Tidak mengherankan jika pulau ini dijadikan tempat singgah pertama sebelum para wisatawan berkunjung ke pulau lainnya. Ada beragam akomodasi Pulau Peucang yang recommended sehingga banyak wisatawan yang sangat menikmati momen berlibur...Read More
Salah satu acara lokal yang banyak menarik para wisatawan di bulan Agustus yaitu dieng cultur festival. Event yang dilakukan tahunan tersebut memang rutin di pertontonkan tiap tahun, tepatnya yaitu pada bulan Agustus. Sesuai namanya, acara tersebut adalah perhelatan budaya yang mana disajikan dengan gaya modern dengan banyak acara menarik di dalamnya. Bagi Anda yang ingin...Read More